
Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (APKASINDO) menyoroti kebijakan Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi yang melarang penanaman sawit dan mengganti tanaman sawit yang sudah tertanam dengan komoditas lain.
31 Desember 2025

Ketua Perkumpulan Organisasi Petani Sawit Indonesia (POPSI) Mansuetus Darto menegaskan, penertiban tanpa kejelasan status hukum berpotensi menimbulkan ketakutan dan ketidakpastian di tingkat petani
30 Desember 2025

Pemanfaatan Dana Bagi Hasil (DBH) sawit dari pemerintah pusat menjadi solusi bagi Pemerintah Kabupaten Bangka untuk memperbaiki infrastruktur jalan dan jembatan yang rusak di tengah keterbatasan keuangan daerah pada 2025.
30 Desember 2025

Kapolda Riau Irjen Pol Herry Heryawan menyebut penyewaan kelompok informal atau preman dalam pengamanan KSO sawit justru membuka ruang kekerasan, bentrokan fisik, hingga korban luka.
30 Desember 2025

Penggunaan benih ilegal dinilai menjadi salah satu penyebab utama rendahnya produktivitas kebun sawit rakyat dan kerugian jangka panjang bagi petani.
30 Desember 2025

Direktur Utama Perum Bulog Ahmad Rizal Ramdhani mengatakan distribusi minyak goreng kewajiban pasar domestik (DMO) akan dilakukan per Januari 2026. Penyerapan ini sesuai dengan Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 43 Tahun 2025 tentang Minyak Goreng Sawit Kemasan dan Tata Kelola Minyak Goreng Rakyat (MINYAKITA).
30 Desember 2025

Kunjungan Jalinan Kasih tersebut langsung ke lokasi terdampak untuk menyalurkan bantuan dan berinteraksi langsung dengan warga.
30 Desember 2025

Jelang akhir tahun 2025 Kepala Badan Pangan Nasional Andi Amran Sulaiman melakukan inspeksi mendadak (sidak) dipasar Tebet, Selasa (30/12/2025). Dalam sidak tersebut ada beberapa pedagang yang memainkan harga pangan, diantaranya ditemukan beberapa padagang yang menjual MINYAKITA di jual di atas Harga Eceran Tertinggi (HET).
30 Desember 2025

Namun, menurut ekonom pertanian Indonesia Prof. Dr. Ir. Agus Pakpahan, M.Sc, kerangka transformasi yang ditawarkan masih terjebak dalam paradigma lama dan belum menyentuh akar persoalan struktural industri sawit Indonesia
30 Desember 2025

Kebutuhan minyak sawit mentah (Crude Palm Oil/CPO) untuk program biodiesel 50 persen (B50) yang mulai berlaku tahun depan diperkirakan akan memerlukan tambahan sekitar 5 juta ton. Kendati kebutuhan minyak sawit untuk program biodiesel sudah cukup besar pada tahun 2025 ini.
30 Desember 2025

Melihat tingginya harga Minyak Goreng Rakyat atau dikenal dengan nama MINYAKITA yang diatas Harga Eceran Tertinggi (HET) atau diatas Rp15.700/liter maka pemerintah akan menyiapkan Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) sebesar 790.000 kiloliter (KL) pada tahun 2026. Hal ini dilakukan guna menstabilkan harga MINYAKITA diingkat konsumen.
30 Desember 2025

Alih-alih direstorasi, kebun-kebun sawit sitaan justru berpeluang berubah status menjadi Areal Peruntukan Lain (APL) melalui regulasi baru yang terbit tanpa gaung publik.
29 Desember 2025

Lonjakan kasus pencurian kelapa sawit di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Kalimantan Tengah, sepanjang 2025 menyingkap persoalan klasik penegakan hukum di sektor perkebunan.
29 Desember 2025

Perbedaan perlakuan pemerintah dalam menertibkan kebun sawit dan aktivitas pertambangan kembali menuai kritik.
29 Desember 2025

Perum Bulog mendorong pedagang/pengecer Minyakita untuk menyediakan metode pembayaran digital Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) guna mempermudah transaksi dan menghindari persoalan uang kembalian.
29 Desember 2025

Suka tidak suka harus diakui bahwa penguatan inovasi melalui sinergi yang melibatkan peneliti, dunia usaha, dan pemerintah, menjadi solusi dalam menghadapi tantangan ketergantungan Indonesia terhadap bahan bakar fosil di tengah kondisi geografis yang sangat luas.
29 Desember 2025