
Kepala Dinas Perkebunan Kalimantan Tengah (Kalteng), Rizky R Badjuri, memaparkan bahwa realisasi kebun plasma di provinsi tersebut pada periode 2021–2025 baru terealisasi 52,66 persen dari target 100 persen. Artinya, masih terdapat sekitar 47 persen kewajiban plasma yang belum ditunaikan perusahaan.
14 November 2025

Presiden Prabowo Subianto mendorong percepatan penerapan program mandatori biodiesel 50% (B50) dengan tujuan mencapai ketahanan energi nasional yang lebih ramah lingkungan.
14 November 2025

Industri kelapa sawit Indonesia kembali menjadi sorotan pada pembukaan 21st Indonesian Palm Oil Conference (IPOC) & 2026 Price Outlook yang berlangsung di Nusa Dua, Bali, Kamis (13/11/2025).
14 November 2025
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) bersiap untuk memulai uji jalan program B50 pada awal Desember 2025
14 November 2025

Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah melalui Tim Pengawas Benih Tanaman (PBT) UPT Balai Perlindungan Perkebunan dan Pengawasan Benih (BP3B) Dinas Perkebunan Provinsi Kalimantan Tengah, memonitoring dan sertifikasi benih kelapa sawit di beberapa wilayah guna pastikan mutu benih
14 November 2025

Indonesia berencana membuka area baru seluas 600.000 hektare untuk perkebunan kelapa sawit sebagai upaya mendorong kembali produksi yang stagnan. Langkah ini menjadi ekspansi pertama yang diumumkan pemerintah setelah moratorium dihentikan empat tahun lalu.
14 November 2025

Di wilayah Kecamatan Bukit Santuai, Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, para petani kelapa sawit tengah menghadapi masa sulit. Harga tandan buah segar (TBS) terus menurun dari Rp2.930 per kilogram pada periode 28 September 2025 menjadi hanya Rp2.470 per kilogram pada 1 November 2025. Sementara itu, biaya kebutuhan hidup dan harga pokok justru terus meningkat, membuat para petani semakin terjepit.
13 November 2025

IPOC 2025 telah menjadi magnet, sebuah acara wajib bagi siapa pun yang berkepentingan dengan masa depan minyak sawit.
13 November 2025

Minyak sawit bukan sekadar komoditas; minyak sawit adalah fondasi surplus perdagangan Indonesia, penghasil ekspor utama Indonesia.
13 November 2025

Siapa bilang produk pertanian tidak mampu bersaing dengan produk internasional? Egrek Merah Putih mampu membuktikan bahwa produknya mampu bersaing dengan egrrek buatan luar negeri. Saat ini egrek tersebut menjadi mitra Asosiasi Petani Kelapa Sawitt Indonesia (APKASINDO) dan hadir dalam Indonesia Palm Oil Conference (IPOC) 2025.
13 November 2025

Ketua Umum DPP Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (APKASINDO) Dr. Gulat Medali Emas Manurung, MP., C.IMA., C.APO, menyoroti terjadinya penurunan harga tandan buah segar (TBS) dalam kurun sebulan terakhir.
12 November 2025

Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (APKASINDO) dan sawitsetara.co turut menghadiri agenda The 21st Indonesian Palm Oil Conference (IPOC) and 2026 Price Outlook (IPOC 2025)
12 November 2025

Sektor perkebunan sawit nasional menghadapi tantangan serius terkait produktivitas. Rata-rata hasil panen sawit Indonesia saat ini masih di bawah standar, yaitu kurang dari 4 ton per hektare
12 November 2025

Para petani yang tergabung dalam Kelompok Tani Deleng Karo di Kota Subulussalam, Aceh mulai melaksanakan kegiatan penanaman padi gogo sebagai tanaman sela di lahan kebun kelapa sawit
12 November 2025

Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat menyatakan dukungannya terhadap rencana penerapan Domestic Market Obligation (DMO) untuk memperkuat program biodiesel B50 sebagai bagian dari kebijakan hilirisasi industri kelapa sawit nasional.
12 November 2025

Prof. Dr. Ir. Sudarsono Soedomo, Guru Besar Fakultas Kehutanan dan Lingkungan IPB, mengingatkan pemerintah untuk berhati-hati dalam menertibkan kawasan hutan, khususnya yang berkaitan dengan perkebunan sawit rakyat.
12 November 2025


